Dan kali ini saya akan membahas tentang “Sejarah Perkembangan Komputer” ,
nah tanpa bosa basi lagi silakan baca dan pahami artikel saya dibawah ya……
Sejarah Perkembangan Komputer
Penggolongan alat pengolah data
1) Peralatan manual : yaitu peralatan pengolahan data yang sangat sederhana, dan factor terpenting dalam pemakaian alat adalah menggunakan tenaga tangan manusia.
2) Peralatan mekanik : yaitu peralatan yang sudah berbentuk mekanik yang digerakan dengan tangan secara manual.
3) Peralatan mekanik elektronik : peralatan mekanik yang digerakan secara otomatis oleh motor elektronik.
4) Peralatan elektronik : yaitu peralatan yang kerjanya secara elektronik penuh.
Ini patut dibaca ==>> Sejarah Dakwah Rasulullah SAW Periode Mekah
Nah yang selanjutnya adalah “Sejarah Komputer”
Sejarah Komputer
Sejarah perkembangan computer dibagi menjadi dua yaitu :
1) sebelum tahun 1940
2) setelah 1940
Sebelum Tahun 1940
Contoh penggolah data :
1) ABACUS
ABACUS |
Melakukan perhitungan menggunakan biji bijian geser yang diatur dalam sebuah rak.
2) Kakulator roda numeric
Kakulator roda numeric |
Prinsip kerja :
a. Menggunakan delapan roda putar bergerigi untuk menjumlahkan bilangan hingga delapan digit.
b. Alat ini merupakan alat penghitung bilangan berbasis 10.
c. Kelemahan alat ini hanya terbatas untuk melakukan penjumlahan.
3) Kakulator roda numeric 2
Ditemukkan oleh Goff Fred Wilhem Von Leiboiz , pada tahun 1694.
4) Kakulator mekanik
Ditemukan oleh Charles Xavier Thomas de Colmar.
Prinsip kerja :
a. Melakukan penjumlahan
b. Melakukan penggurangan
c. Melakukan perkalian
d. Melakukan pembagian
Setelah tahun 1940
Sejarah perkembangan computer dibagi menjadi 5 generasi.
1) Komputer generasi pertama (1940-1959)
Prinsip kerja :
Menggunakan tabung vakum untuk memproses dan menyimpan data.
a. ENIAC (Electronic Numerical Integerator and Cackulator)
Dirancang oleh Dr. John Mauchly dan Presper Eckert pada tahun 1946.
b. EDVAC (Electronic Discrete Variable Autometic Computer)
Penggunaan tabung vakum juga telah dikurangi didalam perancangan computer ini dimana proses perhitungan menjadi lebih cepat dibandingkan ENIAC.
c. EDSAC (Electronic Delay Storage Automatic Cackulator)
Memperkenalkan penggunaan raksa (merkuri) dalam tabung untuk menyimpan data.
d. Univac 1 Computer (Universal automatic cackulator)
Pada tahun 1951 Dr. Mauchly dan Eckert menciptakan Univac 1 computer,
Ini adalah computer pertama yang diggunakan untuk memproses data perdagangan……
Heheheheh….itu dulu ya artikel tentang sejarah perkembangan komputer
Semoga bermanfaat….ini dia lanjutan artikel ini silakan dibaca “Sejarah perkembangan Komputer Generasi ke 1 samapai komputer generasi ke 5”
Thanks for visiting my blog